Perilaku Bayi Baru Lahir

DSC00493

Istri Saya setiap hari bingung, “Pa, kok anak kita melihat ke atas terus, jangan-jangan entar juling.” begitu katanya, panik. Ya memang buah hati kami hampir berusia 2 bulan. Ia sering tersenyum sendiri, kadang tertawa, berteriak, gumoh, kaget, bersin, menggeliat, seperti bayi pada umumnya. Saya sendiri tidak panik karena menurut saya itu adalah keadaan normal dari tingkah laku bayi yang baru lahir. Nah berikut ini saya posting artikel dari tabloid nakita.

Kita tak perlu takut atau khawatir dengan perilaku si kecil yang baru lahir. Selama tak berlebihan, berarti wajar.

Jadi, normal saja, ya, Bu-Pak, kalau bayi baru lahir suka terkaget-kaget selagi tidur atau tersedak kala menyusu, misal. Namun tentunya, perilaku-perilaku tersebut akan berbeda antara bayi yang lahir normal dan sehat dengan bayi yang tak sehat atau tak normal.

Yang jelas, Continue reading “Perilaku Bayi Baru Lahir”

Anak Ibu Diare?

adara

Istri saya dan seluruh keluarga panik pada ribut karena anak Saya, Adara, BAB-nya cair dan berbusa.

Saya masih “tenang” saja karena itu menurut pemahaman saya adalah akibat dari bayi yang mengkonsumsi ASI eklusif yang penuh segala zat yang dibutuhkan bayi. Lalu, karena saya belum sempat membawa Adara ke dokter, saya iseng browsing “just our of curiossity”.

TINJA CAIR TAK SELALU BERARTI DIARE Continue reading “Anak Ibu Diare?”