Sebagai ibu, tentunya Anda ingin selalu …

Sebagai ibu, tentunya Anda ingin selalu memberikan yang terbaik untuk bayi Anda, dan ASI adalah pilihan utamanya. Apalagi jika Anda tak punya masalah dengan ASI yang mogok keluar atau ada keluhan medis lainnya, tentu Anda tak keberatan memberinya ASI eksklusif bukan?

Namun pada beberapa kasus, sang ibu mogok memberikan ASI, dikarenakan si bayi gemar menggigit puting ibunya. Alhasil, sang ibu ngambek dan memilih memberikan susu kaleng atau mengambil ASI dengan alat pompa. Continue reading “Sebagai ibu, tentunya Anda ingin selalu …”

Anak Ibu Diare?

adara

Istri saya dan seluruh keluarga panik pada ribut karena anak Saya, Adara, BAB-nya cair dan berbusa.

Saya masih “tenang” saja karena itu menurut pemahaman saya adalah akibat dari bayi yang mengkonsumsi ASI eklusif yang penuh segala zat yang dibutuhkan bayi. Lalu, karena saya belum sempat membawa Adara ke dokter, saya iseng browsing “just our of curiossity”.

TINJA CAIR TAK SELALU BERARTI DIARE Continue reading “Anak Ibu Diare?”